Tetap Bisa Langsing, Ini Jenis Program Diet yang Cocok untuk Perempuan Sibuk

Tetap Bisa Langsing, Ini Jenis Program Diet yang Cocok untuk Perempuan Sibuk

Menjalani program diet tentu tidak boleh sembarangan. Karena kalau sampai salah dan tidak konsisten, maka program diet tersebut justru menjadi bencana. Jadi kalau kamu adalah orang yang sibuk, kamu harus tahu betul program diet yang cocok untuk perempuan sibuk.

Jangan sampai kesibukan kamu merusak program diet kamu ya. Karena kesibukan sehari-hari terkadang membuat seseorang sulit untuk mengatur makanan dan mengatur waktu berolahraga.

Tapi kalau kamu tetap ingin menjalani program diet dalam keadaan yang super sibuk. Berikut ini ada beberapa rekomendasi program diet yang bisa kamu coba dan tidak mengganggu kesibukan kamu. Apa saja?

1. Diet Plain/Tawar

1. Diet Plain/Tawar Program Diet yang Cocok untuk Perempuan Sibuk (via Shape)

Jenis diet yang pertama adalah diet plain/tawar. Diet ini mengharuskan kamu melakukan pola makan sehat, yakni mengonsumsi makanan tanpa bumbu penyedap seperti gula dan garam. Karena dua penyedap tersebut dapat memicu kenaikan berat badan. Menu makanan diet ini enggak ribet, jadi tidak akan mengganggu aktivitasmu. Kamu hanya perlu merebus dan mengukus saja.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"