7 Tanda Kamu Melakukan Self Sabotage yang Bisa Menghalangi Kesuksesanmu

7 Tanda Kamu Melakukan Self Sabotage yang Bisa Menghalangi Kesuksesanmu

Self sabotage adalah perilaku yang bisa merugikan diri sendiri tanpa kamu sadari. Perilaku ini memungkinmu melakukan hal-hal yang sebenarnya bertentangan dengan tujuan dan keinginanmu. Jika terus terjadi, hal ini bisa menjadi hambatan dalam mencapai potensi dan kesuksesan yang kamu inginkan.

Maka dari itu, penting untuk mengenali tanda-tanda self sabotage yang kamu lakukan pada diri sendiri agar bisa mengatasi masalah tersebut. Berikut ini adalah 6 tanda self sabotage yang bisa membantu kamu untuk mengidentifikasi.

1. Prokrastinasi Kronis

Tanda Self Sabotage (via Kompas Health)

Salah satu tanda self sabotage yang paling umum adalah kecenderungan untuk selalu menunda-nunda pekerjaan atau tugas yang penting atau prokrastinasi. Meskipun menyadari bahwa tugas tersebut harus diselesaikan, kamu akan menemukan alasan untuk menunda-nunda, yang pada akhirnya menghambat kemajuanmu.

2. Menghindari Tanggung Jawab



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"