3 Bahan Dapur untuk Mengatasi Berbagai Masalah Bibir, Mudah dan Murah Lho!

3 Bahan Dapur untuk Mengatasi Berbagai Masalah Bibir, Mudah dan Murah Lho!

Selain wajah, perawatan bibir adalah salah satu hal penting yang harus kamu perhatikan. Berbagai masalah, mulai dari bibir kering, pecah, hingga berwarna hitam pastinya akan membuatmu tidak nyaman sekaligus menurunkan rasa percaya diri.

Walaupun saat ini sudah banyak produk perawatan bibir, namun mungkin tidak semuanya cocok denganmu. Daripada keluar banyak uang namun berujung kekecewaan, yuk coba perawatan bibir dengan bahan dapur berikut ini!

1. Minyak Kelapa

Mengatasi Bibir Pecah-pecah dengan Bahan Alami (via Hello Sehat)

Fungsi dari minyak kelapa sangat banyak. Minyak kelapa mampu melembabkan kulit, menghilangkan peradangan, sekaligus mencegah infeksi bakteri akibat bibir kering dan pecah-pecah. Jika ingin mendapatkan proses penyembuhan yang lebih cepat, kamu dapat mencampurkan minyak kelapa dengan tea tree oil atau grapeseed oil.

Kamu cukup oleskan minyak kelapa ke permukaan bibir menggunakan kapas atau jari bersih.

2. Gula Pasir



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"