3 Bahan Dapur untuk Mengatasi Berbagai Masalah Bibir, Mudah dan Murah Lho!

3 Bahan Dapur untuk Mengatasi Berbagai Masalah Bibir, Mudah dan Murah Lho!
Mengatasi Bibir Pecah-pecah dengan Bahan Alami (via Tribun Sumsel)

Ada proses penting yang perlu dilakukan dalam merawat bibir, yaitu eksfoliasi. Proses eksfoliasi dapat mengangkat sel kulit mati dan mengoptimalkan regenerasi kulit. Salah satu cara untuk melakukan eksfoliasi pada bibir secara alami adalah dengan menggunakan gula pasir. Caranya adalah campurkan gula yang sudah dihaluskan dengan madu, lalu gosokkan pada bibir secara lembut. Lakukan ini 1 hingga 2 kali dalam satu minggu.

3. Garam Laut

Mengatasi Bibir Pecah-pecah dengan Bahan Alami (via Steemit)

Selain gula, kamu bisa menggunakan garam laut yang dicampur madu atau minyak. Gunakan campuran scrub tersebut untuk membantu pengelupasan sel kulit mati di bibir. Pijat bibir dengan gerakan memutar yang lembut, lalu bilas.

Itulah beberapa bahan dapur yang bisa kamu gunakan sebagai alternatif perawatan bibir. Selain mudah didapat, bahan di atas juga lebih minim efek samping. Meski demikian, ingat bahwa hasilnya mungkin berbeda pada setiap orang ya!

 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"