Sikat Maskara Mana yang Paling Tepat dengan Bulu Matamu? Ketahui Jenis-Jenisnya

Sikat Maskara Mana yang Paling Tepat dengan Bulu Matamu? Ketahui Jenis-Jenisnya

Tampil close-up di depan kamera nggak lucu kalo keliatan bulu matanya nggak sempurna. Punya maskara yang bagus juga belum tentu menghasilkan efek yang sesuai. Karena setiap sikat maskara atau aplikatornya menghasilkan efek berbeda-beda, kamu mau efek bulu mata yang gimana? Sesuaikan dengan jenis-jenis sikat maskara seperti yang dipaparkan dibawah ya..

1. Bulu mata lebat dengan sikat maskara klasik

1. Bulu mata lebat dengan sikat maskara klasik Bulu mata lebat dengan sikat maskara klasik (eyelashemporium.com)

Jenis sikat maskara yang ini termasuk bentuk klasik. Bulu-bulu yang ada pada aplikatornya efektif buat ngedeliver produk cairan maskara. Efeknya, bulu mata menebal dengan cepat. 

2. Rubber wand membuat bulu mata lentik dan tebal

2. Rubber wand membuat bulu mata lentik dan tebal Rubber wand membuat bulu mata lentik dan tebal (tiltmaeup.com)

Sikat maskara berbentuk rubber wand bisa memberi efek bulu mata lentik dan tebal. Kirsten Lind, seprang makeup artis di Birchbox Soho merekomendasikan aplikator maskara ini buat yang punya bulu mata pendek dan tipis. 

3. Untuk bulu mata terlihat lebih intens, pakai sikat maskara S-Shaped

3. Untuk bulu mata terlihat lebih intens, pakai sikat maskara S-Shaped Untuk bulu mata terlihat lebih intens, pakai sikat maskara S-Shaped (aliexpress.com)

Buat kamu yang ingin bulu mata terlihat instens, pakailah sikat maskara S-Shaped. Maskara didesain mudah dibawa, kapan saja maskara dengan aplikator S-Shaped bisa dipakai.

4. Curved wand sikat maskara bisa buat bulu mata melengkung sempurna

4. Curved wand sikat maskara bisa buat bulu mata melengkung sempurna Curved wand sikat maskara bisa buat bulu mata melengkung sempurna (camerareadycosmetics.com)

Bulu mata melengkung sempurna keatas bisa memanfaatkan sikat maskara curved wand. Bulu mata terlihat lentik dan melengkung bisa didapatkan dengan mudah. 

5. Conical wand

5. Conical wand Conical wand (stylecaster.com)

Jika kamu punya mata yang kecil dan dalam, sikat maskara ini membuat mata terlihat mempesona. Setiap mata bisa mendapatkan keuntungan, yaitu tampak lebih cantik dengan maskara yang mempunyai aplikator conical 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"