Panduan untuk Orangtua, Ini 4 Cara Mendidik Anak Agar Senang Berbagi

Panduan untuk Orangtua, Ini 4 Cara Mendidik Anak Agar Senang Berbagi

Kenapa harus mengetahui cara mendidik anak agar senang berbagi? Faktanya, banyak manfaat yang bisa dirasakan saat berbagi dengan orang lain, karena itu penting untuk mendidik anak agar senang berbagi sedini mungkin.

Dengan berbagi, anak akan mengenal rasa empati dan peduli terhadap orang lain. Sikap gemar berbagi kepada orang lain juga bisa membuat si kecil semakin mudah diterima dalam hubungan sosial dan pertemanan. Lalu bagaimana caranya? Berikut informasinya:

1. Jelaskan Arti Berbagi

Cara Mendidik Anak Agar Senang Berbagi (via Popmama)

Dalam mendidik anak agar senang berbagi, anak perlu tahu apa arti berbagi. Jelaskan dengan cara sederhana yang dapat dengan mudah dimengerti mengenai tujuan untuk berbagi. Jangan lupa jelaskan juga bagaimana cara melakukannya jika anak ingin berbagi.

2. Memberikan Contoh Nyata



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"