Menato Bola Mata Menjadi Biru, Apa Tidak Sakit?

Menato Bola Mata Menjadi Biru, Apa Tidak Sakit?

Seni merajah tubuh atau tato saat ini sudah mulai banyak diterima masyarakat di banyak belahan dunia. Tato tidak lagi dipandang sebagai simbol keburukan perilaku, namun menjadi cara mengekspresikan jiwa seni. Tentunya melalui gambar-gambar yang indah di atas kulit. Namun bagaimana dengan tato yang tidak dirajah di kulit, tetapi di bola mata.

Tato bola mata ini yang dilakukan oleh seorang perempuan asal New South Wales, Australia bernama Amber Luke berusia 23 tahun. Amber yang memang gemar menato bagian tubuh sejak umur 16 tahun, memutuskan untuk menato bagian bola mata yang berwarna putih menjadi warna biru.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"