Makanan Sejuta Umat! Gini Sejarah Mie Instan Yang Ternyata Bukan Berawal Dari China

Makanan Sejuta Umat! Gini Sejarah Mie Instan Yang Ternyata Bukan Berawal Dari China
Merek Mie Instan Pertama Dari Jepang (Tribun Palu)

Mie instan kemudian terus menyebar ke berbagai negara di dunia termasuk negara-negara Asia dan Eropa. Hanya dalam waktu 40 tahun setelah ditemukan, mie instan sudah menyebar ke seluruh dunia. Hal ini karena produsen mahir dalam memasukkan budaya dan cita rasa makanan lokal.

Sehingga dalam waktu singkat, makanan tersebut langsung diterima secara luas oleh banyak orang sebagai makanan lezat yang mudah disiapkan. Itu tadi sejarah mie instan pertama di dunia yang dibuat oleh Momofuku Ando. Sekarang sudah tahu kan, bagaimana sejarah mie instan!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"