Deretan Penelitian Ilmiah Aneh yang Pernah Dipublikasikan

Deretan Penelitian Ilmiah Aneh yang Pernah Dipublikasikan

3. "Traveller's diarrhea, with a vengeance"

3. "Traveller's diarrhea, with a vengeance" Duh, penelitian ini rasanya pentinggg bangettt! (rd.com)

Yap, penelitian ini do exist gengs. Penelitiannya dilakukan oleh Paul Hutchins, Pravin Hindocha, Alan Phillips, dan John Walker-Smith.

Penelitian ini adalah tentang diare yang dialami para traveler dan ... hubungannya dengan rasa dendam. Bingung gak, emang ada ya hubungannya?

Penelitian ini dilakukan menggunakan studi kasus Rumah Sakit Anak Queen elizabeth di London, Inggris.

4. "Sauropods farts warmed the planet"

4. "Sauropods farts warmed the planet" Hah, seriusan?! (thoughtco.com)

Tahun 2012 lalu, ada sebuah penelitian tentang kentut sauropods yang dilakukan oleh Michael Marshall dan timnya.

Studi itu adalah untuk membuktikan bahwa kentut sauropods memang bisa menghangatkan bumi. Sauropods sendiri diketahui sebagai jenis dinosaurus berleher panjang. Kepalanya kecil dan berkaki empat.

5. "Fart molecule could be the next Viagra"

5. "Fart molecule could be the next Viagra" Suatu hari kelak, kentut akan lebih berguna (bbc.com)

Duh, ini kocak banget sih penelitiannya. Tapi serius juga sebenernya. Jadi, penelitian ini dilakukan oleh 2009 lalu pada tikus-tikus percobaan.

Katanya, hidrogen sulfida yang dihasilkan kentut bisa memicu ereksi pada tikus. Makanya, suatu hari kelak, kentut diharapkan bisa menjadi Viagra alternatif bagi kaum pria.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"