Wajib Tahu, Ternyata Ini Manfaat Perjanjian Pra Nikah untuk Perempuan

Wajib Tahu, Ternyata Ini Manfaat Perjanjian Pra Nikah untuk Perempuan

Bagi sebagian orang, perjanjian pra nikah mungkin bukanlah hal penting. Bukannya berharap perceraian, namun sebenarnya ada banyak manfaat perjanjian pra nikah untuk perempuan, seperti memperjelas harta, hak, serta kewajiban pasangan suami istri.

Melansir Detik, menurut pengacara Ade Novita, S.H, sebenarnya perempuanlah yang paling banyak diuntungkan dengan adanya perjanjian pra nikah. Lantas, sebenarnya apa saja sih manfaat perjanjian pra nikah untuk perempuan? Yuk, cari tahu penjelasannya berikut ini.

Mengetahui Kondisi Keuangan Pasangan

Mengetahui Kondisi Keuangan Pasangan Manfaat Perjanjian Pra Nikah untuk Perempuan (via RuangMom)

Dengan membuat perjanjian pra nikah, maka kamu akan mengetahui kondisi keuangan pasangan. Karena dalam perjanjian tersebut, kamu dan pasangan harus memberikan informasi secara rinci tentang kondisi keuangan masing-masing. Keterbukaan ini sebenarnya bertujuan untuk menghindari kepentingan-kepentingan tersembunyi dari pasangan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"