Kompres dingin dapat menyempitkan pembuluh darah di sekitar mata sehingga mengurangi pembengkakan dan memudarkan warna gelap di area tersebut.
3. Minimalkan Paparan Sinar Matahari
Radiasi ultraviolet dapat memperburuk mata panda. Lindungi kulitmu, terutama pada area tersebut dengan cara meminimalkan paparan sinar matahari. Gunakan kacamata hitam, sunscreen, dan topi.
4. Kompres dengan Irisan Mentimun atau Kantong Teh