Simak Baik-Baik! Ini 4 Penyebab Foundation Cakey yang Wajib Dihindari

Simak Baik-Baik! Ini 4 Penyebab Foundation Cakey yang Wajib Dihindari

Foundation merupakan base makeup yang nggak boleh ditinggalkan. Sebab produk ini bisa menyamarkan garis halus dan meratakan warna kulit. Tapi kamu wajib tahu penyebab foundation terasa cakey, agar riasan kamu nggak pecah atau retak. Buat kamu yang masih belajar makeup. Yuk, cari tahu apa saja kesalahan yang menyebabkan foundation yang gunakan terasa cakey.

1. Kasar Saat Mengaplikasikan Foundation

Penyebab Foundation Cakey (via Sociolla)

Penyebab pertama foundation nampak cakey adalah karena kamu mengaplikasikannya terlalu kasar. Misalnya seperti menggosoknya terlalu kuat pada wajah. Cara ini mungkin terlihat lebih praktis, padahal terlalu kasar mengaplikasikan foundation akan membuatnya tidak bisa stay di satu tempat.

Untuk mengaplikasikan foundation, sebaiknya tepuk-tepuk perlahan. Meski membutuhkan waktu yang cukup lama, namun hasilnya tidak akan membuat foundation cakey dan garis halus pun tersamarkan.

2. Terburu-buru Memakai Bedak Tabur



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"