Nggak Bikin Wajah Kusam, Ini 3 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Kuning Langsat

Nggak Bikin Wajah Kusam, Ini 3 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Kuning Langsat

Penggunaan cushion  memang cukup membantu proses makeup karena lebih praktis mengatasi beragam kekurangan pada kulit. Sayangnya, produk ini juga cukup sering tidak cocok dengan kulit. Namun tenang, rekomendasi cushion untuk kulit langsat berikut ini akan membuat wajah kamu nggak tampak kusam atau abu-abu setelah menggunakan makeup. Karena itu, kamu jangan sembarangan memilih cushion ya.

Memiliki kulit kuning langsat memang menarik, karena nggak semua orang memiliki warna kulit tersebut. Sayangnya, tidak semua produk makeup cocok untuk kulit kuning langsat. Salah satunya produk cushion.

Jika salah memilih warna, alih-alih cantik setelah makeup. Wajah kamu justru akan terlihat abu-abu atau kusam. Duh, nggak jadi cantik deh! Nah, biar nggak salah pilih, berikut ini beberapa merek cushion yang direkomendasikan untuk kulit kuning langsat.

1. Wardah Colorfit Cushion

Cushion untuk Kulit Kuning Langsat (via Tokopedia)

Rekomendasi pertama ada Wardah Colorfit Cushion yang menyediakan dua varian yang cocok untuk kulit kuning langsat, yakni Neutral Beige dan Olive Beige. Shade neutral beige disebut dapat memberikan kesan natural setelah diaplikasikan.

Sementara itu shade olive beige memberikan sentuhan keemasan di wajah. Cushion dari Wardah ini  memiliki formula yang ringan, sehingga dapat memberikan hasil akhir yang matte. Produk ini menggunakan  teknologi color adapting yang dapat menyesuaikan warna kulit. Sehingga kulit kamu akan tampak lebih segar setelah pemakaian.

2. Hanasui Cushion SoulMatte Serum



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"