Merasa Sulit Menemukan Pasangan Tepat Padahal Usia Semakin Matang? Mungkin 3 Hal Ini Jadi Penyebabnya

Merasa Sulit Menemukan Pasangan Tepat Padahal Usia Semakin Matang? Mungkin 3 Hal Ini Jadi Penyebabnya
Beberapa alasan mengapa sulit menemukan orang tepat seiring bertambahnya usia (pexels.com)

Siapa sih yang gak mau punya pasangan sempurna? Pastinya, semua orang berharap bisa punya pasangan sempurna buat menemani sehari-harinya. Namun kembali lagi, ini merupakan hal yang mustahil.

Sebab, setiap orang punya kekurangan dan kelebihannya masing-masing. Tugas kita adalah berusaha melengkapi pasangan kita karena gak akan selesai jika kita terus-terusan mencari yang sempurna.

Apalagi kalo kita selalu menaruh kebahagiaan kita di orang lain. Wah, ini bakal makin menyulitkan diri kita buat bisa merasa bahagia.

# Terpuruk dari Trauma Masa Lalu dan Menganggap Semuanya Sama Saja

Beberapa alasan mengapa sulit menemukan orang tepat seiring bertambahnya usia (pexels.com)

Terakhir adalah karena luka masa lalu. Tidak mudah memang untuk bisa melepaskan pengalaman rasa sakit yang pernah kita lalui sebelumnya.

Namun, kalo terus-terusan menganggap semuanya sama saja juga tidaklah baik. Ini sesuai dengan istilah ‘ada luka, ada bahagia’. Itu sebabnya, cobalah untuk mulai melangkah kembali karena pasti akan ada kebahagiaan yang menantimu, kok.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"