Jenis Sepatu Wanita yang Baiknya Kamu Punya, Lengkapi Cantikmu ya..

Jenis Sepatu Wanita yang Baiknya Kamu Punya, Lengkapi Cantikmu ya..

Perempuan mana yang nggak suka sepasang sepatu cantik? Sepatu bisa meningkatkan penampilan lho, btw. Yes, saat kita punya 7 jenis sepatu wanita ini maka berbagai macam kesan dalam penampilanmu akan terjaga. Paling nggak kamu bisa mix and match dengan pakaianmu. Jenis sepatu wanita yang bagaimana yang baiknya kamu punya?

1. Sepatu heels berwarna hitam

1. Sepatu heels berwarna hitam Sepatu heels berwarna hitam (styledbykasey.tumblr.com)

Sepatu heels berwarna hitam terkesan chic, netral dan basic dalam bergaya. Jika kamu berpikir sepatu berhak warna hitam terlalu formal, maka keliru besar. Karena warna hitam adalah warna basic, jadi kamu bisa memadukan dengan pakaian kasual maupun formal. 

2. Pola leopard

2. Pola leopard Pola leopard (trendsoutfits.com)

Dalam dunia fashion, pola leopard itu dianggap netral kata Jenna Lyons. Dia adalah seorang creative director di J.Crew.  Yap, betul jenis sepatu wanita dengan pola leopard baiknya dimiliki. Baik memakai hak atau flat, kamu bisa memadukannya dengan dress berwarna netral atau pakaian kasual.

3. Sepatu boot

3. Sepatu boot Sepatu boot (twopeasinaprada.com)

Sepatu boot warna coklat merupakan jenis sepatu wanita yang serbaguna. Kamu bisa memadukannya dengan celana jeans, rok jenis apapun, dress, maxi dress, legging dan lain sebagainya. Jenis sepatu boot tanpa heels biasanya dipakai untuk aktivitas outdoor. Tetapi bukan berarti nggak cocok buat indoor activity. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"