Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami Kekinian dan Punya Makna Indah

Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami Kekinian dan Punya Makna Indah

Mencari nama bayi perempuan islami kekinian dan memiliki makna yang indah? Kadang memang bukan hal mudah. Pasalnya, nama diibaratkan sebagai doa dan harapan dari orang tua untuk anak-anaknya, sehingga penentuannya tidak boleh sembarangan.

Jadi tidak heran, kalau banyak orang tua yang berusaha mencari nama bayi perempuan dengan makna yang baik dan indah agar kelak sifat anaknya sama indahnya seperti nama yang diberikan.

Walau kadang sulit, namun beberapa inspirasi nama bayi perempuan yang islami berikut ini mungkin bisa menjadi referensi untuk kamu yang saat ini sedang menantikan kelahiran si buah hati. Lantas, apa saja nama yang kekinian dan bermakna indah untuk anak perempuan? Berikut daftarnya.


 

Nama Bayi Perempuan dengan2 Kata

Nama Bayi Perempuan dengan2 Kata Nama Bayi Perempuan Islami (via Pos Bunda)

Berikut ini inspirasi nama bayi perempuan dengan nuansa Islam yang terdiri 2 kata.  Apa sajakah nama-nama indah tersebut?

·        Aafia Zaina, perempuan cantik dan anggun yang memiliki hati yang baik

·        Aafreeda Eira, perempuan yang bersih dan bermanfaat bagi orang lain

·        Aafreen Intisar, perempuan cantik yang penuh dengan kemenangan

·        Basimah Haniya, perempuan yang selalu tersenyum dan penuh dengan kebahagiaan

·        Daania Karimah, perempuan cantik yang dermawan

·        Eshal Habiba, bunga surga yang terkasih

·        Farisha Jabeen, perempuan dengan wajah yang selalu tersenyum dan bercahaya

·        Ghania Lakia, perempuan makmur yang memiliki banyak harta

·        Halima Naia, perempuan yang lembut dan santun dan penuh dengan kedamaian

·        Jazmin Naa’irah, bunga melati yang selalu bersinar



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"