Enggak Usah Gengsi, Ini Lho Alasan Kenapa Kamu Harus Minta Maaf Lebih Dulu

Enggak Usah Gengsi, Ini Lho Alasan Kenapa Kamu Harus Minta Maaf Lebih Dulu
Minta Maaf Lebih Dulu (via Hello Sehat)

Meminta maaf artinya kamu mengakui kesalahan dan sekaligus melepaskan masalah yang menjerat hati. Kamu menutup cerita lama, dan bersiap memulai cerita baru yang lebih damai tanpa rasa dendam.

4. Tahu Makna Ketulusan

Minta Maaf Lebih Dulu (via Pikiran Rakyat Tasikmalaya)

Minta maaf lebih dulu itu memang sulit, jadi jika kamu melakukannya benar-benar dari hati, maka kamu akan mengetahui makna ketulusan yang membuahkan hal manis, yaitu pertemanan yang lebih erat tanpa menomorsatukan ego.

Nah, itu tadi alasan kenapa kamu harus minta maaf lebih dulu . Bukan merendahkan diri, justru kamu akan terlihat lebih dewasa dan bijaksana. Jadi enggak usah gengsi, ya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"