3 Rekomendasi Face Wash yang Bisa Hilangkan Jerawat yang Wajib Dicoba!

3 Rekomendasi Face Wash yang Bisa Hilangkan Jerawat yang Wajib Dicoba!

Mencuci muka adalah salah satu cara untuk membuat wajah tetap bersih dan bebas kotoran. Tentu semua itu dilakukan agar jerawat tidak dengan mudah muncul di wajah. Karena itu, beberapa rekomendasi face wash yang bisa menghilangkan bekas jerawat berikut ini memang patut dicoba.

Sebab face wash ini memiliki kemampuan untuk membersihkan wajah dengan cukup baik, tidak membuat kulit kering, dan juga senantiasa membuat kulit terasa kencang. Lantas, apa saja face wash yang direkomendasikan untuk menghempaskan jerawat? Merangkum dari berbagai sumber, berikut ini daftarnya.

1. Wardah Acnederm Pure Foaming Cleanser

1. Wardah Acnederm Pure Foaming Cleanser Rekomendasi Face Wash (via Review Female Daily)

Rekomendasi pertama ada Wardah Acnederm Pure Foaming Cleanser dengan kandungan salicylic acid yang dapat secara maksimal membersihkan kotoran yang menempel di wajah, mengurangi minyak berlebih, dan juga mengangkat sel-sel mati.

Tidak hanya itu, produk ini juga mengandung witch hazel yang dapat mengatasi bakteri penyebab jerawat, menghidrasi kulit, meredakan iritas, dan juga mencegah penuaan pada kulit.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"