Minola Sebayang Sedang Urus Perceraian Tengku Dewi Putri dengan Andrew Andika

Minola Sebayang Sedang Urus Perceraian Tengku Dewi Putri dengan Andrew Andika
Tengku Dewi Putri dan Anaknya (Instagram @tengkudewiputri_tdp)

Saat ditemui wartawan di Jakarta beberapa waktu lalu, Andrew tidak memberikan tanggapan dan hanya meminta doa agar rumah tangganya tetap baik-baik saja. “Minta doanya saja semoga semuanya baik-baik saja,” ujar Andrew yang tak memberikan penjelasan soal dugaan perselingkuhan tersebut.

Menurut penuturan Dewi, sudah lama Andrew diduga memiliki hubungan istimewa dengan beberapa wanita. Namun kali ini kesabaran Dewi sudah habis dan akhirnya memutuskan untuk menggugat cerai Andrew walaupun dirinya sedang mengandung.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"