Tetap Salat dan Umrah Meski Bertato, Mesut Ozil Ungkap Alasannya

Tetap Salat dan Umrah Meski Bertato, Mesut Ozil Ungkap Alasannya
Tetap Salat dan Umrah Meski Bertato, Mesut Ozil Ungkap Alasannya (Tribunnews.com)

Untuk kesekian kalinya, Ozil membalas pernyataan warganet dengan ketus dan tegas. Ia menuliskan kalimat yang ada di tato miliknya “ONLY GOD CAN JUDGE ME”. Pernyataan itu sudah sangat tegas dan bisa membuat para haters bungkam dan tak berdaya.

Prinsip hidup Ozil sangat kuat. Ozil enggan urusan ibadah dikaitkan dengan hal-hal yang menyangkut pribadinya, termasuk soal tato di dalam tubuh. Sampai kapan pun Ozil akan mendapatkan sorotan karena status dirinya sebagai seorang publik figur dunia.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"