Pengantin Baru Dilarang Melintasi 3 Jalan di Yogyakarta Ini, Terungkap Mitosnya

Pengantin Baru Dilarang Melintasi 3 Jalan di Yogyakarta Ini, Terungkap Mitosnya
Pengantin Baru Dilarang Melintas di 3 Jalan di Yogyakarta Ini, Terungkap Mitosnya (facebook)

2.    Jembatan Jirak

Jembatan Jirak berada di kawasan Gunung Kidul. Sejak dulu kawasan jalanan dekat jembatan ini dikenal sebagai daerah rawan kecelakaan. Banyak oang yang sudah jadi korban jiwa dalam tragedi kecelakaan di kawasan tersebut.

Jembatan Jirak dibangun sejak masa penjajahan Belanda. Ada aturan tidak tertulis di jembatan itu yakni pasangan pengantin baru yang belum 40 hari menikah dilarang melewati jembatan itu. Sebab jika dilanggar maka malapetaka bisa didapatkan suami istri tersebut.  Makanya banyak pengantin baru yang memilih menghindari jembatan angker ini.

3.    Perempatan Palbapang

Perempatan Palbapang ada di kawasan Bantul. Lokasinya berjarak 16 KM dari pusat kota Yogyakarta . Perempatan yang cukup ramai dilalui kendaraan menyimpan misteri. Yakni pasangan pengantin baru  diminta untuk tidak melewati kawasan ini setelah beberapa hari menikah jika tak mau jadi celaka. Konon jika terpaksa melewati, pengantin baru harus memberikan sesajen di jalan tersebut agar hidupnya terhindar dari malapetaka.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"