Mau Nambah Cuan? Ini 3 Ide Bisnis Menjelang Pemilu 2024

Mau Nambah Cuan? Ini 3 Ide Bisnis Menjelang Pemilu 2024

Pemilihan umum (pemilu) 2024 di Indonesia sudah semakin dekat. Tidak ada salahnya pada momen ini, kamu mencoba menjalankan beberapa ide bisnis menjelang pemilu yang bisa menambah pemasukan, anggap saja usaha sampingan. Jika kamu ingin memulai, tetapi belum tahu ingin membuka bisnis apa menjelang Pemilu 2024. Yuk, coba beberapa ide bisnis berikut ini yang bisa bikin tebal rekening kamu.

1. Percetakan

1. Percetakan Ide Bisnis Menjelang Pemilu (via Maxipro)

Ide bisnis pertama yang bisa bikin uang kamu tambah banyak menjelang pemilu adalah percetakan. Pada masa kampanye seperti sekarang, para kontestan pemilu akan menggelar banyak acara kampanye yang tentu saja membutuhkan banyak alat promosi, dari pamflet hingga spanduk. Maka dari itu, bisnis percetakan menjelang pemilu dijamin auto laris deh.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"