4 Tips Mengatasi Badmood Saat Kerja Biar Makin Produktif

4 Tips Mengatasi Badmood Saat Kerja Biar Makin Produktif
Tips Mengatasi Badmood Saat Kerja (via Bangka & Sonora)

Setelah mengingat hal-hal baik untuk disyukuri, coba kendalikan emosimu dengan diam sebentar dan mengatur napas hingga perasaanmu jauh lebih tenang. Jangan biarkan pikiran negatif menguasaimu, apalagi jika kamu sampai mengucapkan kalimat yang bisa menyakiti hati orang lain.

3. Makan Makanan Favoritmu

Tips Mengatasi Badmood Saat Kerja (via topcareer.id)

Biasanya mood bisa meningkat ketika kamu makan makanan yang kamu sukai. Makanan tersebut bisa berupa camilan atau makanan berat yang bisa kamu pesan saat makan siang. Kalau kamu suka makanan manis, cokelat bisa menjadi pilihan untuk meningkatkan mood kamu. Coklat hitam mengandung asam amino yang disebut triptofan yang dapat meningkatkan perasaan bahagia. Kamu juga bisa membeli minuman favorit untuk menemani jam kerjamu. Bisa kopi atau jus favorit yang menyehatkan.

4. Mengobrol dengan Rekan Kerja



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"