Psikologi Kepribadian Wanita Penyuka Warna Hitam, Begini Lho...

Psikologi Kepribadian Wanita Penyuka Warna Hitam, Begini Lho...

Barangkali, warna adalah karya Tuhan yang patut kita syukuri. Dengan warna, manusia bisa mengenal keindahan. Dan melalui warna pula, kita bisa membaca psikologi kepribadian seseorang.

Warna-warna bersifat cerah dan terang, biasanya menunjukkan kepribadian riang, optimis dan berpikiran terbuka. Sedangkan sebaliknya, biasanya sih menujukkan sifat tertutup, introvert, dan tenang.

Psikologi kepribadian (unsplash.com)

Namun,  kepribadian wanita yang menyukai warna hitam malah gak sesuai dengan pandangan umum tentang karakter dari warna, lho. Penasaran? Yuk langsung simak aja psikologi kepribadian wanita penyuka warna hitam.

Cerdik untuk menyembunyikan suasana hati

Isi hati seseorang, barangkali hanya Tuhan dan yang bersangkutan saja yang mengetahuinya. Sedangkan manusia lain hanya bisa menebak dan memperkirakan.

Warna hitam (unsplash.com)

Namun, khusus untuk wanita penyuka warna hitam, ternyata mereka pandai sekali dalam persoalan menyembunyikan perasaan. Dari luar, yang kalian lihat adalah kegembiraan dan kebahagiaan. Namun, saat obrolan semakin menjurus ke perasaan, hanya tangis yang ia keluarkan.

Katanya sih introvert, ternyata sangat ekstrovert!

Biasanya sih mereka menganggap dirinya sebagai sosok yang pemalu dan introvert. Ternyata, kalo kalian amati lebih seksama, orangnya ekstrovert banget!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"