5. Pakai Ngatain Miskin Lagi
Sudah baik orang yang minjamkan uang tidak menagih semua utang, ada potongannya. Tapi tetap saja orang yang ditagih bukannya terima kasih malah melontarkan kalimat yang tidak enak didengar. Sampai menyebut orang yang memberikan utang dibilang miskin, tentu itu hal yang menyakitkan.
Sebaiknya memang namanya utang harus dibayar apalagi jika sudah janji akan dikembalikan sesuai waktu yang ditentukan. Jangan sampai orang yang meminjamkan utang malah hidupnya menjadi sulit karena uangnya berada di orang lain. Yang paling parah biasanya gara-gara utang membuat pertemanan bisa bermasalah.