4 Gejala yang Bakal Dialami Pecandu Drakor, Kamu Termasuk Nggak?

4 Gejala yang Bakal Dialami Pecandu Drakor, Kamu Termasuk Nggak?

Kemunculan drama Korea sudah bukan jadi hal yang baru lagi di tanah air. Semua kalangan menyukai serial drama dari negeri ginseng tersebut. Nggak cuma dari segi cerita, tapi juga banyak banget oppa-oppa dan aktris cakep berseliweran. Misalnya seperti drama The World of the Married yang dibintangi oleh Kim Hee-ae, Park Hae-joon, dan Han So-hee yang menuai banyak respon positif. Tapi kamu sadar nggak sih, keseringan nonton drama Korea bisa bikin kamu kecanduan. Ternyata ada tanda gejalanya, lho. Seperti apa ya? Yuk, cari tau!

Keseringan Halu

Halu gara-gara liat drama (boombastis.com)

Kadang kalau kamu menghayati ceritanya bisa bikin halu, lho. Mengkhayal soal kehidupan yang ada di drama berubah jadi kenyataan sih memang enak. Bahkan secara nggak sadar, kamu membawa percakapan-percakapan yang ada di drama ke dunia nyata saking halu-nya. Nah lho, ngaku nggak?

Berubah Jadi Baperan

Kalau udah kenal sama drama Korea, susah banget buat nggak baperan. Gimana enggak, banyak banget serial drama yang plotnya bikin gampang nangis, marah, senang, ngakak, sampai kaget saking terbawa suasananya. Kamu pun jadi lebih sensitif mengalami berbagai emosi di satu waktu meski cuma nonton satu drama aja. 

Ngikutin Gaya Artis Idola



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"