Wanita Wajib Waspada! 4 Kandungan pada Makeup Ini Diketahui Sangat Berbahaya

Wanita Wajib Waspada! 4 Kandungan pada Makeup Ini Diketahui Sangat Berbahaya

Dalam sehari-hari, hampir setiap dari kita cukup sulit untuk menghindari produk-produk berbahan kimia. Entah itu kandungan kimia yang ada di shampoo, sabun, hingga kosmetik sekali pun.

Padahal, tak semua jenis bahan kimia yang ada di produk-produk tersebut bisa aman digunakan dalam waktu jangka panjang lho. Seperti 4 bahan kimia berikut ini yang dipercaya bisa berdampak buruk pada kesehatan dan sering ditemukan dalam produk makeup.

Apa saja? Berikut ulasannya.

1. Phthalates

Beberapa kandungan kimia yang berbahaya yang terdapat dalam produk kosmetik (via sehatq.com)

Ini adalah bahan kimia yang paling umum, yang banyak ditemukan dalam ratusan, bahkan ribuan, produk seperti sampo, makeup, parfum, dan beberapa kemasan makanan.

Menurut BPOM Amerika Serikat yakni FDA, diethyl phthalate adalah jenis phthalate yang paling umum digunakan dalam kosmetik. Dalam label kemasan kerap juga ditulis dimethyl phthalate dan dibutyl phthalate.

Adapun paparan phthalate dikaitkan dengan penyakit jantung, diabetes, dan obesitas. Bahan kimia tersebut juga disebut-sebut menganggu hormon, yang bisa menganggu sistem reproduksi dan kekebalan tubuh, serta perkembangan otak prenatal pada janin.

Phthalates merupakan bahan kimia yang umum dipakai dalam produk sampo, parfum, hingga kemasan makanan.

Menurut BPOM Amerika Serikat yakni FDA, diethyl phthalate merupakan jenis phthalate yang paling sering dipakai pada kosmetik.

2. BPA



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"