Suami Wajib Tahu! Ini Ciri-ciri Depresi Pada Ibu Rumah Tangga yang Jarang Sekali Disadari

Suami Wajib Tahu! Ini Ciri-ciri Depresi Pada Ibu Rumah Tangga yang Jarang Sekali Disadari

Memiliki peran sebagai ibu rumah tangga memang tidak mudah. Ada saja pemicu yang membuat emosi, bahkan depresi. Namun sayangnya, ciri-ciri depresi pada ibu rumah tangga ini jarang sekali diketahui. Sehingga membuat para ibu rumah tangga seolah selalu sendiri.

Menjadi ibu rumah tangga memang rentan sekali mengalami depresi. Terlebih jika dia tidak memiliki support system dan kerja sama yang seimbang dari suami untuk membuatnya selalu tegak berdiri. Padahal, peran serta seorang ibu rumah tangga sangat penting untuk membentuk keluarga yang ideal.

Nah, untuk mengatasi ibu rumah tangga mengalami depresi, berikut ini beberapa ciri-ciri depresi pada ibu rumah tangga yang sayangnya jarang sekali disadari. Merangkum dari berbagai sumber, berikut ini daftarnya.

1. Tidak Bisa Mengontrol Emosi

1. Tidak Bisa Mengontrol Emosi Ciri-ciri Depresi Pada Ibu Rumah Tangga (via Halodoc)

Ibu rumah tangga yang mengalami depresi, biasanya sering sekali uring-uringan, mudah marah, dan tidak bisa mengontrol emosinya. Hal ini umumnya terjadi karena ibu rumah tangga sedang dalam kondisi yang tidak menyenangkan. Bisa jadi kelelahan atau memendam kesedihan. Karena tidak bisa diungkapkan, maka hal kecil yang seharusnya bisa diselesaikan baik-baik, maka bisa membuat emosinya meledak-ledak.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"