Solutif Banget! Ini Tips Memasak Ketika Bahan Makanan Terbatas

Solutif Banget! Ini Tips Memasak Ketika Bahan Makanan Terbatas
Tips Memasak Ketika Bahan Makanan Terbatas (via BP Guide)

Dalam situasi terbatas, bahan makanan dasar seperti beras, mie, telur, atau kentang bisa menjadi penyelamat. Kamu bisa membuat nasi goreng sederhana dengan beras dan beberapa bahan tambahan seperti telur dan sayuran, atau membuat sup dengan kentang dan bahan-bahan lain yang tersedia. Jika ada kesempatan, tidak ada salahnya menyetok beberapa bahan makanan dasar yang mudah diolah menjadi berbagai hidangan.

3. Kreatif dengan Bumbu

Tips Memasak Ketika Bahan Makanan Terbatas (via BukaReview)

Bumbu adalah kunci untuk menciptakan rasa yang lezat. Dalam kondisi terbatas, kamu mungkin tidak memiliki akses ke berbagai macam bumbu, tetapi tetap masih bisa menghasilkan makanan lezat dengan menggunakan bumbu dasar seperti garam, merica, dan bawang putih. Eksperimenlah dengan kombinasi bumbu yang ada untuk menciptakan cita rasa yang berbeda. Siapa tahu hasil karyanya bisa menjadi masterpiece yang bisa jadi cuan.

4. Manfaatkan Bahan Makanan yang Tahan Lama



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"