Perempuan Wajib Tahu, Ini 5 Ciri Pria yang Berpotensi Lakukan KDRT yang Harus Diwaspadai

Perempuan Wajib Tahu, Ini 5 Ciri Pria yang Berpotensi Lakukan KDRT yang Harus Diwaspadai

Kekerasan dalam rumah tangga atau KDRT merupakan mimpi buruk bagi setiap pasangan, dan tidak ada pasangannya yang menginginkan hal ini terjadi dalam pernikahan mereka. Maka dari itu kamu harus jeli dalam memilih pasangan dan mengetahui bagaimana ciri pria yang berpotensi lakukan KDRT.

Namun sayangnya, sifat kasar seseorang baru muncul atau mulai kelihatan ketika sudah menikah. Banyak kasus membuktikan bahwa pria yang menjadi suami mereka dulu tidak pernah berbuat kasar pada saat masih pacaran. 

Perlu diketahui bahwa belum pernah berbuat kasar ketika pacaran tidak bisa menjadi ukuran bahwa seseorang tidak tempramen. Ada ciri-ciri lain yang harus kamu perhatikan agar kamu tidak salah pilih pasangan. Apa saja?

1. Mudah Cemburu

1. Mudah Cemburu Ciri Pria yang Berpotensi Lakukan KDRT (via IntipSeleb)

Pria yang dari awal hubungan selalu mudah cemburu, selalu merasa bahwa pria lain adalah ancaman untuk hubungan percintaannya, bahkan tidak segan menuduh kekasihnya menggoda semua pria.

Maka bisa jadi ini ada ciri pria yang berpotensi lakukan KDRT. Karena dia jadi overprotective pada pasangannya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"