Perawatan Rambut Rusak Akibat Styling dan Pewarnaan, Dijamin Rambut Kembali Glowing!

Perawatan Rambut Rusak Akibat Styling dan Pewarnaan, Dijamin Rambut Kembali Glowing!

Semua wanita ingin tampil cantik. Bahkan dari ujung kaki hingga ujung kepala harus tampil paripurna. Sayangnya, terlalu sering mendapat perlakuan tak wajar, dapat membuat bagian tubuh menjadi rusak lho, misalnya aja, rambut.

Rambut rusak bisa disebabkan oleh berbagai macam faktor, seperti akibat smoothing, terlalu sering melakukan proses styling seperti catok, atau karena penggunaan pewarna rambut.

Akibatnya, rambut jadi kering, kusam, dan juga mudah rontok. Agar kamu bisa terhindar dari masalah-masalah rambut rusak tersebut, simak dulu perawatan rambut untuk rambut rusak ala beauty influencer Molita Lin, ini ya.

Perawatan Rambut Rusak Akibat Styling dan Pewarnaan (Instagram)


Langkah Pertama, Hair Mask

Treatment diawali dengan membasahi rambut tanpa shampoo, lalu aplikasikan hair mask ke seluruh rambut. Pijat kulit kepala agar penyerapan hair mask dapat maksimal. Setelah itu, tunggu 10 menit agar penyerapan bisa merata.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"