Krim Kelly Masih Dianggap Berbahaya? Eh, Ketahui Dulu Faktanya!

Krim Kelly Masih Dianggap Berbahaya? Eh, Ketahui Dulu Faktanya!

Krim sebagai produk foundation ini nggak cuma dipake sama cewek aja. Cowok pun juga memakainya buat melindungi wajahnya dari terpaan matahari. Tetapi, berdasarkan isu yang beredas, krim Kelly mengandung merkuri. Dan, ternyata, berdasarkan list BPOM krim ini tidak mengandung merkuri. 

Krim Kelly Pearl (indonesia.ourwiki.co)

Nah kan, tuduhan diatas punya beebrapa alasan. Seperti tekstur krim Kelly yang lengket atau efek mencerahkannya yang bersifat sementara. Kedua alasan tersebut ternyata tak membuktikan secara ilmiah bahwa krim ini mengandung mercuri.

Artinya? Tetap aman digunakan untuk krim wajah sebagai make up base atau foundation.

Krim Kelly Pearl kemasannya memang unik. Kemasan lapisan pertama berbentuk kardus berwarna merah. Bergambar matahari dan di tengahnya wajah seorang wanita berambut pirang. Terdapat 3 ukuran kemasan, yaitu 15 gram, 5 gram dan 1,5 gram. Kemasan dalamnya berwarna merah dengan aksen putih. Bentuknya seperti kelopak bunga. Tutupnya ulir dan mungil, jadi aman dan nggak ngabisin tempat. Di belakang kemasan tertera petunjuk dalam memakainya dan kegunaannya. Ketika membalinya, amati nomor BPOM ya, nomor ini membuktikan bahwa produk yang kamu beli asli.

Kemasan krim Kelly (mignon.com)

Krim Kelly Pearl warnanya seperti warna kulit. Jika warna kulitmu tergolong mayoritas kulit cewek Indonesia, maka bisa deh! Secara rinci teksturnya licin dan lengket. Kegunaannya bisa membuat kulit tetap halus, bersih dan glowing. 

Selain mempunyai kegunaan yang bermanfaat untuk penampilan. Krim Kelly juga bermanfaat untuk menghilangkan jerawat. Untuk mendapatkan kegunaan secara maksimal seperti memutihkan, glowing, mengurangi jerawat, menghapus flek hitam maka harus mengenakannya secara rutin. 

Harganya murah banget lho! Setiap kemasan 15 gram hanya ditarik harga dibawah 10 ribu. Nggak perlu menganggapnya murahan sih, soalnya produk ini udah dipercaya selama puluhan tahun oleh pengguna setianya. 

Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"