Setrika wajah telah menjadi salah satu inovasi dalam dunia perawatan kecantikan. Manfaat setrika wajah dikenal luas karena mampu meningkatkan produksi kolagen. Selain itu teknologi ini juga menawarkan berbagai manfaat yang luar biasa untuk kulit wajah dan tubuh. Setrika wajah ini bekerja dengan cara menggunakan gelombang energi khusus yang nantinya akan memanaskan lapisan dalam kulit atau bagian dermis. Lalu manfaat apa saja yang bisa didapat dari perawatan ini? Berikut informasinya:
1. Memperbaiki Kerusakan Kulit Akibat Paparan Sinar Matahari
Paparan sinar matahari yang berlebihan dapat menyebabkan kulit menjadi kering, kusam, dan mengalami tanda-tanda penuaan. Setrika wajah dapat menjadi solusi untuk mengatasi masalah tersebut dengan membantu merangsang produksi kolagen, sehingga kulit dapat melakukan regenerasi serat kolagen yang rusak akibat paparan sinar UV.
2. Mengurangi Kerutan dan Garis Halus