Gak Disadari! 6 Panggilan Sayang Buat Pacar Ini Ternyata Dianggap Alay Dan Berlebihan, Kamu Termasuk Gak Nih?

Gak Disadari! 6 Panggilan Sayang Buat Pacar Ini Ternyata Dianggap Alay Dan Berlebihan, Kamu Termasuk Gak Nih?
Foto: Panggilan Alay Ke Pacar (KASKUS)

Sama seperti panggilan-panggilan sebelumnya, Ayah-Bunda juga terdengar kurang lazim dipakai untuk panggilan ke pacar. Pasalnya, kamu statusnya masih pacar dan belum menikah. Jadi, belum saatnya menggunakan nama panggilan ini. Banyak orang yang juga akan menatap sinis kalau mendengar kamu memakai panggilan sayang tersebut ke pacar.

4.    Sayanx

Panggilan sayang memang lazim dan biasa digunakan. Tapi lain ceritanya kalau kamu mengganti huruf ‘g’ dengan ‘x’. Panggilan ini justru menjadi alay. Beberapa dari kamu pasti ada yang memanggil pasangan dengan sebutan ini di dalam chat kan? Hayo ngaku?

5.    Cintaku

Foto: Panggilan Alay Ke Pacar (Popbela)

Panggilan sayang satu ini juga termasuk yang lebay dan berlebihan. Terlebih kalau kamu mengatakannya di depan banyak orang. Mereka pasti akan menganggap kamu alay dan tidak jarang akan ada saja orang yang menatap kamu dengan tatapan sinis.

6.    Kesayangan

Mungkin kamu memakai panggilan ‘kesayangan’ ini dengan tujuan membuat panggilan ‘sayang’ terdengar lebih istimewa. Padahal sebenarnya kata ini terdengar tidak lazim dan justru berlebihan. Ada momen-momen tertentu buat kamu bisa memakai panggilan ini. Hayo kamu termasuk yang pakai panggilan sayang yang alay ini enggak nih?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"