Bikin Kagum, Ini 3 Perempuan Indonesia yang Mendunia dan Inspiratif

Bikin Kagum, Ini 3 Perempuan Indonesia yang Mendunia dan Inspiratif

Kamu pernah mendengar tentang candaan di Jawa yang berhubungan dengan kodrat perempuan, yakni masak, macak, manak (masak, berdandan, melahirkan). Padahal kodrat perempuan tidak sebatas itu. Banyak perempuan Indonesia yang mendunia  bahkan menginspirasi banyak hal.

Seiring dengan berkembangnya zaman yang semakin modern, membuat perempuan Indonesia tidak lagi terkungkung dalam zona macak, manak, masak saja. Namun sederet prestasi dan karir yang menjulang hingga ke kancah Internasional menjadi bukti eksistensi dan peran perempuan Indonesia saat ini.

Lantas, siapa saja sih perempuan Indonesia yang mendunia dan sudah menginspirasi banyak pihak? Berikut ini daftarnya.

1. Sri Mulyani Indrawati

Perempuan Indonesia yang Mendunia (via Hipwee)

Siapa sih yang tidak mengenal Sri Mulyani Indrawati yang saat ini menjabat sebagai Menteri Keuangan Republik Indonesia. Pada tahun 2019, Sri Mulyani mendapatkan Penghargaan di Asian Business Leadership Forum (ABLF) Awards 2019 untuk kategori State Persons Awards yang diselenggarakan di Dubai, Uni Emirat Arab (UAE).

Tidak hanya itu, di tahun yang sama, Sri Mulyani juga dinobatkan sebagai Menkeu Terbaik di Asia Pasifik versi majalah keuangan asal Hong Kong, Finance Asia. Penghargaan yang sama yang pernah diterimanya pada tahun 2017.

2. Evvy Kartini



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"