Benarkah Dance Bisa Turunkan Berat Badan, Intip Dulu Tipsnya!

Benarkah Dance Bisa Turunkan Berat Badan, Intip Dulu Tipsnya!

Nge-dance ternyata tidak hanya menyenangkan, tapi ternyata dance bisa turunkan berat badan , lho. Kini mengurangi kalori dalam tubuh bisa dengan 5 jenis dance yang seru ini.

Seperti olahraga, latihan dance juga melibatkan berbagai gerakan yang bisa membentuk otot dan membakar sebagian besar kalori dalam tubuh kamu.

Jumlah kalori yang dibakar selama melakukan dance berbeda-beda pada setiap orang. Hal tersebut tergantung pada  berat badan, persentase lemak tubuh, kepadatan otot, serta intensitas dan seberapa lama kamu nge-dance.

Lantas dance jenis apa sih yang bisa bantu mengurangi kalori dalam tubuh? Yuk, cek daftarnya berikut ini.

Street Dance

Dance Bisa Turunkan Berat Badan (via Dictio Community)

Dance jenis ini bisa sangat bermanfaat untuk kebugaran tubuh, kesehatan mental, dan menurunkan berat badan. Street dance melibatkan banyak gerakan yang membuat banyak kalori dalam tubuh keluar antara 370-610 kalori dalam satu jam.

Salsa



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"