Apa Itu Infus Whitening? Pahami Risikonya Sebelum Melakukan Treatment

Apa Itu Infus Whitening? Pahami Risikonya Sebelum Melakukan Treatment

Salah satu metode yang populer untuk mendapatkan kulit yang lebih cerah dan bersinar adalah infus whitening. Banyak selebriti dan beauty enthusiast yang mempromosikan metode ini sebagai cara cepat dan efektif untuk mencerahkan kulit. Tapi, sebenarnya apa infus itu whitening? Adakah efek sampingnya? Yuk pelajari dulu baik-baik.

Apa Itu Infus Whitening?

Apa Itu Infus Whitening? Infus Whitening (via Konteks)

Infus whitening adalah prosedur kecantikan yang melibatkan penyuntikan atau infus cairan yang mengandung berbagai bahan aktif ke dalam tubuh untuk mencerahkan kulit. Cairan ini biasanya mengandung kombinasi vitamin C, glutathione, kolagen, dan berbagai vitamin serta mineral lainnya. Tujuan utama dari infus whitening adalah untuk mengurangi produksi melanin, pigmen yang memberi warna gelap pada kulit, sehingga kulit menjadi lebih cerah dan merata.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"