4. Jalan-Jalan Keliling Kota
Ide Date Night Seru Bareng Pasangan (via Kumparan)
Jalan-jalan keliling kota juga bisa menjadi salah satu ide date night yang seru. Berkeliling tanpa tujuan tertentu akan menyenangkan, karena kamu bisa membahas banyak hal sepanjangan perjalanan.
Selain itu, kamu bisa mencoba street food dan menemukan tempat-tempat baru yang belum pernah kalian kunjungi. Supaya lebih seru dan menantang, sesekali cobalah keliling kota menggunakan transportasi umum. Dijamin akan menjadi kenangan tak terlupakan bersama pasangan.
Itulah ide date night seru bareng pasangan yang bisa kamu coba. Menghabiskan waktu bersama sambil melakukan kegiatan menyenangkan memang sesekali perlu dilakukan untuk merekatkan hubungan bersama pasangan. Selamat mencoba dan semoga sukses, ya!