3 Kunci Hidup Bahagia yang Semua Orang Harus Tahu, Enggak Galau Lagi Deh!

3 Kunci Hidup Bahagia yang Semua Orang Harus Tahu, Enggak Galau Lagi Deh!

2. Selalu Berprasangka Baik

2. Selalu Berprasangka Baik Kunci Hidup Bahagia (via Bincang Syariah)

Kunci hidup bahagia kedua adalah selalu berprasangka baik terhadap apapun. Sebab berprasangka buruk pada sesuatu atau seseorang yang bahkan belum tentu terjadi hanya akan membuat pikiran dan jiwamu terbebani.

Berprasangka baik saja karena Tuhan akan memberikan sesuatu yang sesuai dengan sangkaan hambanya. Selain itu, berprasangka baik juga akan membantumu tetap berpikiran positif dan semangat dalam menghadapi apapun.

3. Peduli Terhadap Orang Lain

3. Peduli Terhadap Orang Lain Kunci Hidup Bahagia (via Yayasan Bangun Kecerdasan Bangsa)

Kunci hidup bahagia yang terakhir adalah peduli terhadap orang lain. Kamu bisa menunjukkan kepedulianmu dengan membantu orang lain yang sedang dalam kesusahan. Karena membantu tidak hanya akan membahagiakan orang lain, tapi juga akan membuatmu bahagia dan sehat jiwanya. Selain itu, memberi juga akan menciptakan hubungan yang kuat antara satu orang dengan yang lain.

Nah, sekarang sudah tahu kan apa saja kunci hidup bahagia. Lakukan mulai sekarang, agar hidupmu tidak selalu diliputi kecemasan, melainkan kebahagiaan. Ingatlah bahwa kebahagiaan tercipta dari dirimu sendiri, bukan orang lain.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"