10 Daftar Artis yang Nyaleg di Pemilu 2024, Mulai dari Komedian Hingga Musisi

10 Daftar Artis yang Nyaleg di Pemilu 2024, Mulai dari Komedian Hingga Musisi
Kalina Oktarani nyaleg di tahun 2024 (medan.tribunnews.com)

Kalina bergabung dengan Partai Persatuan Indonesia (Perindo) untuk memperebutkan kursi anggota DPRD Kalimantan Timur.

2. Ahmad Dhani

Tak kapok gagal, tahun 2024 nanti Ahmad Dhani rencananya akan kembali nyaleg untuk daerah pemilihan (dapil) Surabaya dengan dukungan Partai Gerindra.

3. Sultan Djorghi

Sultan Djorghi juga kabarnya siap memperebutkan DPR dapil Sumatera Utara dengan dukungan dari Partai Golkar.

4. Venna Melinda

Sudah pernah menjabat sebagai anggota DPR RI 2014-2019, Venna Melinda kembali maju nyaleg dapil DKI Jakarta bersama suaminya, Ferry Irawan.

5. Denny Cagur

Denny Cagur berangkat nyaleg 2024 (brilio.net)

Di bawah Partai PDIP, Denny Cagur nyaleg daerah pemilihan II Jawa Barat  

6. Pasha Ungu

Sempat menjabat sebagai Wakil Wali Kota Palu, Sulawesi Tengah, Sigit Purnomo Syamsuddin, kembali mengincar kursi DPR RI untuk daerah pemilihan (dapil) 3 DKI Jakarta.

7. Choky Sitohang

Choky Sitohang mencalonkan diri sebagai caleg Nasdem di daerah pemilihan Jabar VI untuk Pemilu 2024 mendatang.

8. Ramzi

Presenter Ramzi juga akan nyaleg DPR dapil Jawa Barat V yang meliputi Kabupaten Bogor. Ia kabarnya telah bergabung dengan Partai NasDem.

9. Nafa Urbach

Meski sempat gagal di Pemilu 2019, Nafa Urbach kembali maju sebagai caleg dari Partai Nasdem.

10. Komeng



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"