Ternyata, Atlet Wakil Dari Belanda di Olimpiade Ini Memiliki Darah Jawa, Siapakah Dia?

Ternyata, Atlet Wakil Dari Belanda di Olimpiade Ini Memiliki Darah Jawa, Siapakah Dia?

Namanya adalah Ranomi Kromowidjojo. Dari nama belakangnya saja sudah menunjukkan bahwa atlet wanita asal Belanda ini merupakan keturunan Indonesia, kan?

Banyak yang penasaran dengan siapa sosok yang telah berhasil masuk ke babak final 50 meter gaya bebas putri di Olimpiade Tokyo 2020 ini. Berikut adalah fakta-fakta menarik soal Ronami, atlet asal Belanda yang keturunan Jawa. Yuk, cekidot!

# Ayah orang Jawa

Potret Ranomi Kromowidjojo bersama sang ayah yang merupakan orang asli Jawa (via Instagram)

Ranomi Kromowidjojo merupakan gadis yang lahir di tahun 1990 di Sauwerd, Belanda. Ia merupakan gadis keturunan Jawa yang datang dari sang ayah, Rudi Kromowidjojo. Ayahnya menikah dengan ibunya yang merupakan orang asli Belanda, Netty Deemter. Dari pernikahannya itulah, Ranomi lahir bersama saudara laki-lakinya, Chjanoy Kromowidjojo.

# Debut Ranomi Kromowidjojo

Ranomi melakukan debut pertamanya di pertandingan Internasional saat dirinya menjadi peserta di Kejuaraan Renang Eropa 2006 di Budapest. Saat itu, Ranomi terpilih menjadi peserta estafet renang gaya bebas 4x100 meter.

# Prestasi Ranomi Kromowidjojo



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"