Tau Nggak Kapan Pertandingan Sepak Bola Internasional Pertama di Dunia? Begini Ceritanya

Tau Nggak Kapan Pertandingan Sepak Bola Internasional Pertama di Dunia? Begini Ceritanya
Pertandingan Sepak Bola Internasional Pertama (Detik Sport)

Belum lama ini timnas Inggris dan Skotlandia melakukan pertandingan persahabatan untuk mengenang 150 tahun pertandingan sepak bola internasional pertama di dunia. Laga tersebut berlangsung di Skotlandia. Pertandingan klasik tersebut dimenangkan oleh tim tamu Inggris dengan skor 1-3.

Dalam pertandingan sepak bola tersebut, Inggris berhasil menceploskan tiga gol ke gawang Skotlandia, melalui Phil Foden, Jude Bellingham, dan Harry Kane. Sementara gol penghibur Skotlandia justri dibuat oleh bek Inggris, Harry Maguire lewat gol bunuh diri di babak kedua.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"