Dapat Hindari Kolesterol, 5 Bahan Ini Bisa Digunakan Sebagai Pengganti Santan Untuk Masakan Tetap Gurih

Dapat Hindari Kolesterol, 5 Bahan Ini Bisa Digunakan Sebagai Pengganti Santan Untuk Masakan Tetap Gurih
Foto: Bahan Pengganti Santan (KlikDokter)

Selain kacang mete, kacang almond juga bisa dipakai sebagai bahan pengganti santan. Sama seperti mengolah kacang mete, kamu hanya perlu merendam kacang almond sampai empuk sebelum akhirnya dihaluskan untuk dijadikan krim. Namun selama pemrosesan, almond dan air dicampur kemudian disaring untuk menghilangkan ampasnya. Kacang almond juga bisa menurunkan kadar kolesterol jahat sambil mempertahankan kolesterol baik.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"