Rumah Angker di Yogyakarta
Di Yogyakarta terdapat sebuah rumah yang disebut angker. Rumah itu menjadi inspirasi untuk dijadikan kisah film “Keluarga Tak Kasat Mata” tahun 2017. Rumah tua tersebut kabarnya dihuni banyak hantu dan sosok menyeramkan yang suka mengganggu manusia yang berada di dalam bangunan itu.