Bagi penggemar film horor pasti sangat mengenal karakter-karakter hantu dari negeri Jepang. Selain memiliki penampilan yang sangat mengerikan, hantu Jepang selalu terasa sangat dekat dengan kehidupan nyata.
Pasalnya hantu-hantu Jepang, yang kebanyakan perempuan ini, bukanlah kisah rekaan. Mereka memang ada di dalam kisah yang beredar di masyarakat Jepang. Berikut adalah kisah dibalik hantu perempuan Jepang.