Nggak Habis Dimakan? Begini Tips Menyimpan Sushi Biar Nggak Cepat Basi

Nggak Habis Dimakan? Begini Tips Menyimpan Sushi Biar Nggak Cepat Basi

Sebagian orang mungkin mengira bahwa sushi adalah makanan yang harus langsung dihabiskan ketika telah disajikan. Padahal kalau kamu tahu bagaimana tips menyimpan sushi yang benar, makanan tersebut bisa kamu makan lagi besok lho.

Sushi merupakan makanan khas Jepang yang cukup banyak peminatnya di Indonesia. Makanan ini terbuat dari nasi dengan berbagai macam isi, mulai dari ikan segar, daging, sayuran, dan masih banyak lagi. Nah, buat kamu yang suka banget makan sushi tapi nggak mampu kalau menghabiskannya secara langsung. Yuk simak tips menyimpan sushi berikut ini biar nggak cepat basi.

1. Hindari Paparan Udara

Tips Menyimpan Sushi (viaSayurbox)

Perlu diketahui bahwa udara dapat menyebabkan sushi menjadi kering dan kehilangan rasa. Karena itu, jika ingin menyimpan suhsi, pastikan sushi yang kamu simpan tersimpan rapat dalam wadah. Atau kamu juga bisa membungkusnya dengan plastik wrap agar tidak ada udara yang masuk.

2. Simpan dalam Wadah Khusus



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"