Atasi Lupa dengan 5 Cara Mempertajam Pikiran dan Ingatan

Atasi Lupa dengan 5 Cara Mempertajam Pikiran dan Ingatan

Pikiran dan ingatan adalah kunci sukses kita dalam segala aktivitas. Lewat pikiran dan ingatan yang baik, kita dapat memecahkan berbagai persoalan hidup, dari yang sepele hingga yang paling rumit.

Dua hal ini harus tetap dijaga ketajamannya. Sebab dari kedua hal inilah ide, intelegensi dan kreativitas kita dibangun. Seperti pisau, kalau tidak terus diasah, tumpul sudah. Terus gimana mau masak kalao begini?

Terus gimana caranya agar pikiran dan ingatan kita tetap tajam? Ya, diasah, kayak beberapa cara mudah untuk mempertajam pikiran dan ingatan berikut. Simak deh!

1. Membaca

1. Membaca dailystyle.cz

Ayo biasakan iri dengan membaca. Bacalah tulisan apa pun, karena berbagai penelitian menyebut bahwa tulisan merupakan informasi yang paling tua dalam sejarah peradaban manusia.

Tunggu, ini nggak cuma sekadar membaca aja lho. Pastikan kamu membaca berbagai hal di tengah arus teknologi informasi yang kian pesat ini. Membaca apa pun bukan berarti kamu sibuk mantengin caption Instagram atau status Facebook. Iya kalo bermanfaat, nah kalo nggak?

2. Menghafal

2. Menghafal learnu.org

Ilmu pengetahuan memang bisa didapat dari manapun. Tapi apa kamu bisa menguasainya dalam sekejap? Kan, nggak! Makanya menghafal beberapa hal bisa jadi cara terbaik untuk menajamkan pikiran dan ingatanmu.

Kamu nggak perlu menghafal kitab Undang-Undang, tapi coba biasakan diri untuk membuat catatan tentang beberapa hal yang sudah kamu kerjakan dalam sehari. Kalo udah, tutup catatan itu dan ingat-ingat apa saja yang barusan kamu catat.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"