Viral Kondangan Virtual, Momen Makan Prasmanan Ini Bikin Warganet Ngakak

Viral Kondangan Virtual, Momen Makan Prasmanan Ini Bikin Warganet Ngakak
Viral Kondangan Virtual Bikin Ngakak (Twitter)

"Gue gini aja bengek," tulis akun Twitter @aciidchan.

Tidak sedikit warganet yang memberikan tanggapan melalui kolom komentar, terkait video kondangan virtual tersebut.

"Woi lah, itu yang paling kiri niat banget kursinya sama, capek banget ketawa ya Allah," sebut salah seorang warganet.

"Ya kan, sumpah ngakak banget dah duet kondangan RT tuh." imbuh warganet lain.

"Lagunya template kawinan banget hahaha," timpal warganet lainnya.

Sampai saat ini, postingan video TikTok kondangan virtual tersebut telah mendapatkan 9,8 ribu lebih likes dan juga sudah di retweet sebanyak 2,2 ribu kali oleh warganet. 

Gimana gengs, apakah kalian tertarik untuk mencoba kondangan virtual seperti netizen di atas?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"