30 Kumpulan Pantun Lucu yang Kocak dan Menghibur

30 Kumpulan Pantun Lucu yang Kocak dan Menghibur

Pantun lucu terkadang bisa jadi cara untuk menghibur orang lain. Selain isinya yang lucu, melemparkan pantun juga bisa membantu mencairkan suasana ketika sedang berkumpul dengan teman, kerabat atau keluarga.

Pantun sendiri merupakan bagian dari karya sastra berbentuk syair Melayu yang setiap baitnya terdiri dari empat baris dan bersajak (a-b-a-b). Masing-masing larik biasanya terdiri dari empat kata, dimana baris pertama dan baris kedua umumnya untuk tumpuan (sampiran). Lalu baris ketiga dan keempat adalah isi.

Ilustrasi orang berkumpul (merdeka)

Terkadang, penggunaan pantun juga bisa menjadi cara untuk menyampaikan pesan tertentu dengan cara menghibur. Nah, berikut ini ada 30 contoh pantun lucu yang bisa kamu hafalkan.

1. Burung perkutut

burung kuthilang

kamu kentut

enggak bilang bilang

2. Bread is roti

shadow is bayang

before you mati

better you sembahyang

3. Jangan takut

jangan khawatir

itu kentut

bukan petir

4. Kapal berlayar di Laut Jawa

Nakhoda mengacungkan jempol

Adik menangis lalu tertawa

Melihat kakak masih mengompol

5. Duduk santai membaca koran

Membacanya sambil makan petisan

Seenak-enaknya makan di restoran

Lebih enak makan gratisan

6. Di sana gunung, di sini gunung

Ciptaan Tuhan deh

7. Kan bandeng

makan kawat

orang ganteng

numpang lewat

8. Orang ganteng

suka sama si Rini

gak seneng

maju sini



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"