Tips Malam Pertama Menurut Islam, Pengantin Baru Wajib Tahu Nih!

Tips Malam Pertama Menurut Islam, Pengantin Baru Wajib Tahu Nih!
Tips Malam Pertama Menurut Islam (via Popbela)

Menggunakan wewangian dan berhias dianjurkan lho sebelum bercinta. Berdasarkan sabda Rasulullah SAW yang berbunyi:“Telah ditetapkan (oleh Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam) kepada kami agar mencukur kumis, memotong kuku, mencabut bulu ketiak dan mencukur bulu kemaluan serta tidak membiarkannya lebih dari 40 malam”. (HR Muslim)

Tidak Bercinta Saat Haid

Tips Malam Pertama Menurut Islam (via Tribun Jabar)

Meski malam pertama, namun jika kamu sedang haid sebaiknya ditunda dulu, ya. Dalam ajaran agama Islam pun telah dilarang apabila ingin melakukan hubungan seks ketika istri sedang haid. Seperti yang dijelaskan dalam surah Al-Baqarah ayat 222:

“Mereka bertanya kepadamu tentang haid. Katakanlah: 'Haid itu adalah suatu kotoran'. Oleh sebab itu hendaklah kamu menjauhkan diri dari perempuan di waktu haid; dan janganlah kamu mendekati mereka, sebelum mereka suci. Apabila mereka telah suci, maka campurilah mereka itu di tempat yang diperintahkan Allah kepadamu.”

Awali Dengan Doa



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"